
Balita.co
Teman Digital Keluarga Milenial
Saya bantu jawab ya,
Sebetulnya dari case ini harus diketahui dulu umur berapakah si anak? kalau si anak masih bayi, manja disini memang si anak masih membutuhkan perhatian yang lebih dari orang tua si Kiddos ya. Kalau anak sudah besar sebagi ortu harus atur komunikasi. Buat aktivitas anak terjadwal supaya ia memiliki waktu wajib yang harus ia lakukan tanpa atau dengan bantuan ortu. Sehingga si anak memiliki tanggung jawab apa yang harus ia lakukan.
Silahkan dicoba ya Mommies.
Anonymous
User
Kalau si Kiddo sudah terbiasa dimanja apa-apa sering dituruti, lalu ingin mengubah pola tersbut bagaimana ya? Aturan apa yang harus diberika kepada KIddos untuk membantu ia menjadi pribadi yang lebih tangguh?