
Bahan:
- 15 potongTongkol potong, cuci bersih
- 10 batang Buncis, potong-potong kecil
- 4 buah Cabai Hijau Besar, potong serong
- secukupnya Lengkuas, keprek
- 4 lembar Daun Salam, cuci bersih
- 3 siungBawang Putih, iris tipis
- 1 siungBawang merah, iris tipis
- 3 sdm Kecap Manis
- 1 sdmSaus Tiram
- secukupnyaGaram
- secukupnyaGula Pasir/Gula Merah
- secukupnya Kaldu Jamur
- secukupnya Air Mineral
- secukupnya Minyak untuk menumis
Cara Membuat:
- Panaskan minyak. Goreng tongkol yang sudah dicuci bersih hingga setengah matang.
- Masukkan bawang putih, bawang merah, cabe hijau, lengkuas, dan daun salam. Tumis bersama tongkol hingga layu.
- Masukkan air mineral. Tunggu hingga mendidih dan masukkan potongan buncis.
- Beri kecap manis, gula pasir atau gula merah, garam, saus tiram, dan kaldu jamur. Koreksi rasa.
- Tunggu sampai buncis matang sesuai selera. Siap disajikan.